Mengasihi Sesama

Mengasihi Sesama
Ibu Theresa dari Calcuta

Selasa, 21 Desember 2021

BAGAIMANA MENGGUNAKAN DATA SEJARAH SEKULER UNTUK KELAHIRAN YESUS

 Sangat banyak teolog2 yang mendasarkan perkiraan kelahiran Yesus Kristus dari tahun pemerintahan ataupun tahun kematian Raja Herodes Agung. Herodes ini yang memerintahkan pembunuhan bagi2 bayi dan anak-anak di Betlehem dan sekitarnya ... yang usianya maksimum  2 tahun. Usia ini diambil amannya saja, mengingat para Majus smelihat 'tanda bintang' di negara asalnya ... yang diperkirakan sebagai negara Persia. Yang jarak tempuhnya cukup jauh, ... (perlu setahun ? ....). Atas asumsi itu ... jika mereka menemukan dari hitung2an , menetapkan Herodes Agung meninggal tahun 4 BC (4 sM), maka Yesus diperkirakan antara 7-5 sM (7-5 BC). 

E. Schürer – The history of the Jewish people in the age of Jesus Christ

Edinburgh 1987 Ed. T &T Clark Ltd pp 326-327.

J.P. Meier – A Marginal Jew

New York 1991 Ed. Doubleday pp. 414-415.

R.E. Brown – The Birth of the Messiah

New York 1993 Ed. Doubleday pp. 166-167.

Coba, kita crosscheck ... (jangan asal percaya) ... mari kita cari tahu dari sumber2 yang biasa di pakai dan digunakan mereka. Yang pertama diambil biasanya data sejarawan Yahudi yang terkenal, Flavius Josephus. Dalam bukunya Jewish War, buku I, pasal 33 ayat 1 sbb :

 CHAPTER 33. THE GOLDEN EAGLE IS CUT TO PIECES.

HEROD'S BARBARITY WHEN HE WAS READY TO DIE. HE
ATTEMPTS TO KILL HIMSELF. HE COMMANDS ANTIPATER
TO BE SLAIN. HE SURVIVES HIM FIVE DAYS AND THEN DIES.
1. NOW Herod's distemper became more and more severe to him, and this because
these his disorders fell upon him in his old age, and when he was in a melancholy condition;
for he was already seventy years of age, and had been brought by the calamities that happened
to him about his children, whereby he had no pleasure in life, even when he was in health;
the grief also that Antipater was still alive aggravated his disease, whom he resolved to put
to death now not at random, but as soon as he should be well again, and resolved to have
him slain [in a public manner]. (Jewish War, Book I, 33.1) 

Ternyata dikatakan, bahwa Herodes Agung meninggal saat usianya 70 tahun, .... coba sekarang kita cari tahun berapa Herodes Agung di lahirkan ... : 

 Herod the Great

King of Judea

Description

Herod I, also known as Herod the Great, was a Roman client king of Judea, referred to as the Herodian kingdom. Wikipedia
Born72 BC, Edom
NationalityRoman

( https://www.google.com/search?q=when+king+Herod+the+great+born&oq=when+king+Herod+the+great+born&aqs=chrome..69i57j0i22i30j0i390l4.40028j0j15&sourceid=chrome&ie=UTF-8 )

Ternyata dari data di atas kita bisa tahu Herodes Agung lahir tahun 72 BC atau tahun 72 sM. Maka dengan mudah kita bisa memperkirakan tahun berapa Herodes meninggal bukan ? Yakni  72 sM + 70 tahun usianya (ingat itu tahun sebelum Masehi), maka kematian Herodes adalah berkisar di tahun 2-1 BC atau antara tahun 2 sM dengan 1 sM.

Dengan data itu saja, terbukti hitung2an yang mengajukaan wafatnya Herodes Agung pada 4 sM perlu ditinjau lagi.

Dengan hasil itu , tahun kelahiran Yesus yang diperkirakan sekitar 7-5 sM, perlu dipertimbangkan menjadi sekitar 4-2 sM. Tinggal croscheck lagi dengan data2 sejarah lainnya ataupun petunjuk alkitab yang ada.

Tabel berikut, paling tidak ada beberapa usulan yang mungkin : 




Pastikah Yesus lahir sekitar 4-2 sM. Sebagai bahan pertimbangan tentu saja cukup memadai.

Semoga memberikan sedikit sumbangan pemikiran ...



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar